Langsung ke konten utama

Postingan

Visi Misi dalam Hidup | Catatan Guru Gembul

Relevansi Pekerjaan dan Jurusan . Survei di Indonesia, silahkan Googling kalau nggak percaya tapi adanya di jurnal 75% orang di Indonesia bekerja tidak sesuai dengan jurusannya. Karena yang disana itu teoritis, sedangkan yang kehidupan itu real itu tidak teoritis. Misalkan gini Kang, Akang belajar Tafsir Quran misalkan. Setelah Akang belajar tafsir Quran Apa yang akan amalkan ? Apa kehidupan Akang yang berubah setelah belajar tafsir Quran?   (jawab akang) belum ada yang berubah. Nah, jadi ini adalah spesialis di negara-negara berkembang dan negara-negara terbelakang. Kalau di negara maju itu persentase relevansinya antara pekerjaan dengan ilmu pengetahuan dengan pendapat itu sekitar 30 - 45%. Nah kalau di negara-negara kita yang yang berkembang dan sebagainya itu sekitar 75%  itu tidak nyambung, atau kurang dari itu. Nah jadi kalau misalkan Saya bilang tadi bahwa relevansinya adalah ada tujuan dari ekonomi yang tidak relevan , atau yang terkhianati kita semua sudah membuktikan

Filsafat Moral | Catatan Guru Gembul

  Harimau dan Singa . Ada sebuah pertanyaan yang cukup legendaris diantara para pecinta hewan yaitu tentang,  Siapakah yang sesungguhnya menjadi raja hutan sejati  apakah harimau Atau singa  kalau mereka dipertemukan dalam satu tempat dimana mereka tidak memiliki pilihan untuk melarikan diri.  Siapakah yang akan keluar sebagai pemenang?  dalam pertarungan mereka berdua?  Kalau baraya misalkan mendapatkan pertanyaan itu, baraya milih tim mana?  tim singa? atau tim harimau? Silahkan kasih di kolom komentar. Tapi kalau misalkan kita  melihat statistik maka kita menemukan  dalam sejarah ada banyak sekali  perkelahian2  antara Harimau  dan singa, yang didokumentasikan,  atau  setidaknya yang dituliskan.  Dan dari banyaknya dokumentasi itu menunjukkan bahwa harimau selalu atau hampir selalu unggul dibandingkan singa. Bahkan singa yang sangat terkenal singa atlas itu juga  tewas dalam pertarungan melawan h arimau dari India.  Kalau misalkan kita  melihat permainan logika sederhana maka  meman

Gagap Persatuan - Pandji Pragiwaksono

  Tulisan ini merupakan Catatan Stand Up Mas Pandji Pragiwaksono. Semoga bisa menjadi pelajaran bagi kita semua tentang persatuan . Temen2 bisa saksikan disini  untuk cuplikan videonya. Selamat menikmati, semoga menghibur kalian semua.  Problem . (Siapa yang seperti ini?)  Gak suka baca Baca setengah-setengah Ngomel mulu  Gampang kena hoax  dan Gagap P ersatuan  Makna Persatuan . Saya merasa ya, (orang Indonesia) itu masih salah menangkap p ersatuan itu seperti apa?   S ering kan kita? (saat) ketemu sama  orang (seperti ini) Kamu persatuan gak?  Oh Saya persatuan banget, lihat nih? temen saya ini beda2 agama, beda2 suku, Saya ini Pancasila Banget.  Loh tapi kok tidak mau berteman dengan yang itu?  Itu kan orang jahat.  ITU BUKAN PERSATUAN namanya, itu justru membelah jadi dua. Dan siapa kita, untuk kita merasa kita orang baiknya, dan dia orang jahatnya. Ketika kita tunjuk dia orang jahat, kan dia tidak merasa jahat?  (Bahkan) Hal2 yang kita curigai ada di dia, ada juga di temen2 kita.

Kompetensi dalam Profesi - Catatan Guru Gembul 256

  Assalamu'alaikum baraya, selamat datang kembali di guru gembul channel. K emarin  lalu dalam sebuah seminar atau diskusi  publik, saya pernah melontarkan sebuah  pernyataan bahwa  Gaji (Guru) . Guru adalah profesi  di Indonesia yang gajinya atau honornya  paling rendah. Bagaimana tidak, kita bisa  mengetahui bahwa misalkan kuli bangunan   itu mendapatkan honorarium sekitar 150  ribu perhari begitu ya. Sedangkan Guru  itu dibayarnya bisa sampai 200 ribu  rupiah per bulan. Saya sendiri sebagai  guru pernah mengalami saya dibayar seratus ribu rupiah per tiga bulan. N ah ini ia bukan jadi  rahasia umum lagi, bahwa memang menjadi  guru itu honorarium nya tidak terlalu  besar atau bisa dikatakan tidak besar.  D iantara semua profesi yang menjadi  tanggungjawab pemerintah , guru adalah  profesi yang gajinya paling rendah.  8 Profesi di Indonesia dengan Gaji terkecil Wartawan Sopir Taksi Konvensional Petugas Keamanan Salesman Pelayan Restoran Guru Customer Service Petugas Kebersihan Sumb